Asam Lambung Meningkat Drastis, Redakan dengan Mengonsumsi 7 Tanaman Obat Ini

5 hours ago 3

Asam Lambung Meningkat Drastis, Redakan dengan Mengonsumsi 7 Tanaman Obat Ini

Facebook JPNN.com LinkedIn JPNN.com Whatsapp JPNN.com Telegram JPNN.com

Asam lambung tinggi atau gastroesophageal reflux disease (GERD) adalah kondisi yang sering dialami banyak orang, baik muda maupun lebih tua. Ilustrasi: Dok. JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - ASAM lambung yang naik secara tidak terkendali bisa membuat Anda merasa sangat terganggu.

Asam lambung tinggi atau gastroesophageal reflux disease (GERD) adalah kondisi yang sering dialami banyak orang, baik yang muda maupun yang lebih tua.

Gejala seperti rasa terbakar di dada, mulas, hingga kesulitan menelan, menjadi tanda bahwa asam lambung sedang meningkat.

Namun, tahukah kamu bahwa ada beberapa tanaman obat untuk asam lambung tinggi yang bisa menjadi solusi alami?

Tanaman-tanaman ini bisa membantu menenangkan perut dan mengurangi gejala asam lambung, bahkan bisa menjadi alternatif yang lebih aman daripada obat-obatan kimia.

Pada artikel yang disadur dari situs pafisalore.org ini, kita akan membahas berbagai tanaman herbal yang mudah ditemukan di Indonesia dan cara penggunaannya.

1. Lidah Buaya, Tanaman Herbal yang Mampu Menenangkan Perut

Lidah buaya adalah salah satu tanaman yang banyak dikenal karena khasiatnya dalam mengatasi berbagai masalah pencernaan, termasuk asam lambung tinggi.

Berdasarkan penelitian dari Universitas Airlangga Surabaya, lidah buaya memiliki sifat antiinflamasi yang bisa mengurangi peradangan pada lapisan lambung, serta sifat alkali yang dapat menetralisir asam lambung.

Ada beberapa jenis tanaman obat yang bisa membantu meredakan asam lambung yang meningkat drastis dan salah satunya ialah jahe.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Read Entire Article
Koran JPP|